Tugas Pendahuluan Modul 3

1. Kondisi [kembali]
Dengan rangkaian yang sama, ganti resistor 1k dengan diode, lalu amati sinyak keluaran pada kedua ujung kaki resistor 100k

2. Rangkaian Simulasi [kembali]

3. Video [kembali]


4. Prinsip Kerja [kembali]
Pada rangkaian diatas terdapat 1 buah Vsine, 2 buah diode, 1 baterai, 1 resistor dan 1 osiloskop untuk melihat gelombang pada rangkaian. Vsine diatur untuk menghasilkan gelombang 60Hz arus dari vsine diteruskan ke D1, sedangkan D2 berada pada kondisi reverse bias karena tegangan dari baterai, sedangkan pada cabang resistor 100k karena besar resistansi diode lebih kecil maka arus akan mengalir ke diode. Salah satu kaki osiloskop dipasang pada inputan R2 maka akan terlihat gelombang hasil climper rangkaian, sedangkan pin osiloskop pada kaki output resistor tidak terlihat gelombang akibat pengaruh dari grounding.

5. File Download [kembali]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar